7 Drama Korea yang Akan Tayang di Juli 2022, Dari Romantis Hingga Aksi
Kamis, 23 Juni 2022 - 16:28 WIB
Sumber :
- U-Repot
Drama ini mengambil teman kehidupan di dunia kerja khususnya perkantoran. Drama yang diadaptasi dari serial manga Jepang Jūhan Shuttai yang ditulis oleh Naoko Matsuda.
Today's Webtoon mengisahkan seorang mantan atlet judo yang berjuang untuk beradaptasi dengan pekerjaan barunya sebagai editor webtoon setelah pensiun sebagai atlet karena cedera.
Drama ini dibintangi oleh Kim Se-jeong, Nam Yoon-su dan Choi Daniel yang akan tayang di SBS.
5. To X Who Doesn’t Love Me