Berikut Cara Mengobati Amandel Secara Alami Dijamin Ampuh

Berikut Cara Mengobati Amandel Secara Alami Dijamin Ampuh
Sumber :
  • unsplash

Lebih baik jika meminum air hangat sehingga dapat mengempiskan pembengkakan yang disebabkan oleh radang amandel.

5. Mengkonsumsi Kulit Manggis

Penting diketahui, kulit manggis sudah teruji mengandung banyak sekali vitamin dan kandungan zat lain yang dapat menjaga kesehatan tubuh. Tidak hanya itu, kulit manggis juga mengandung banyak antioksidan yang dapat membantu tubuh meredakan penyakit radang amandel.

Kulit manggis dapat diolah dijadikan minuman atau obat kumur guna meredakan amandel. Obat alami yang dapat dikonsumsi dengan mudah, sehat,aman, dan halal.

6. Mengonsumsi Jeruk Nipis

Buah yang bernama jeruk nipis ini terkenal dengan asamnya tidak hanya bisa digunakan untuk pelengkap soto atau makanan saja. Jeruk nipis memiliki kandungan vitamin C dan antivirus yang dapat mengatasi dan melawan virus jahat.

Jeruk nipis yang dicampur dengan air hangat dapat meredakan infeksi dan rasa panas akibat radang amandel. Juga dapat meredakan pembengkakan amandel yang terjadi akibat radang.