Sempat Viral, Inilah Resep Jajanan Gohyong Ayam Dengan Rasa Yang Gurih dan Krispy

Gohyong Ayam
Sumber :
  • Youtube

15. Selanjutnya, goreng semua potongan Gohyong di wajan yang sudah dipanaskan terlebih dulu.

16. Jangan lupa dibolak-balik dan jangan sampai gosong, tapi biarkan sampai kulitnya crispy dan matang dengan sempurna. 

17. Tiriskan semua Gohyong yang sudah digoreng di atas wadah yang diberi tisu agar sisa minyaknya terserap.

18. Step berikutnya, kamu harus membuat sausnya terlebih dulu sebelum Gohyong disajikan. 

19. Campurkan bahan-bahan untuk membuat saus sesuai resep, aduk rata hingga gulanya larut dan mendidih. Jangan lupa koreksi rasa, jika belum pas, kamu bisa tambahkan sesuai selera dan aduk rata, lalu angkat dan sisihkan dalam mangkok.

20. Ambil mangkok kosong dan letakkan beberapa potongan Gohyong, lalu siram dengan saus yang baru saja dibuat. Gohyong ala Betawi siap dinikmati selagi hangat.

2. Resep Gohyong Ayam simpel 

Bahan 

-500 gram daging ayam, potong kecil

-200 gram tepung terigu

-100 gram tepung beras

-2 butir telur, kocok lepas

-1 sendok teh baking powder