4 Tempat Wisata Permainan Air di Blora untuk Mengisi Liburan

Migas Cepu Edupark
Sumber :
  • U-Repot

Taman tema yang berlokasi di Desa Tempuran, Kecamatan Blora, Kabupaten Blora ini buka setiap hari mulai pukul 07.30 – 17.00 WIB.

2. Taman Sarbini Water Splash Blora

Taman Sarbini berada di Jalan A. Yani, Tempelan, Kecamatan Blora, Kabupaten Blora. Tempat ini merupakan wisata keluarga bertema permainan air yang cukup ramai karena lokasinya yang berada di pusat kota.T

ak hanya kolam renang, di sini juga terdapat wahana permainan air, fasilitas outbound, hingga permainan mobil-mobilan Bom Bom Car. Selain itu juga ada istana balon, bioskop tiga dimensi, bianglala, dan becak air.

Untuk berwisata bersama keluarga, tiket masuknya lumayan murah yaitu Rp15.000/orang.

3. KDR Park

KDR Park atau Kunduran Distrik Refresh Park merupakan tempat wisata permainan dengan luas 1,2 hektare yang dilengkapi dengan rumah pohon, arena bermain ATV, kolam renang, kereta mini, dan arena panahan.