6 Cara Mengembalikan Semangat Hidup Setelah Kehilangan Belahan Jiwa

Cara Mengembalikan Semangat Hidup Setelah Kehilangan Belahan Jiwa
Sumber :
  • Freepik.com

Jika memang bisa lebih membantu, curhat saja apa yang kamu rasa pada orang yang bisa kamu percaya. Mereka tahu kamu hanya sedang ingin didengarkan dan dikuatkan. 

3. Jadikan Sabar dan Salat Sebagai Penenang Jiwa 

Jadikan Sabar dan Salat Sebagai Penenang Jiwa

Photo :
  • Freepik.com

Lebih mendekatkan diri pada Tuhan juga akan membuat hatimu jadi lebih tenang saat rasa sedih atas kehilangan itu masih sangat terasa.

Sehingga jadikan salat dan sabar sebagai penenang jiwa, sekaligus penguat diri. Kamu tahu bahwa perpisahan itu pasti terjadi, sekaligus bersyukur kematian yang memisahkan kalian berdua. 

Jadi, ada kemungkinan untuk dipertemukan kembali dengan belahan jiwa di tempat yang lebih baik nanti. Kamu cukup fokus kembali menjalani hidup, sampai pertemuan dengannya Tuhan persiapkan lagi. 

4. Selalu Doakan Belahan Jiwamu