5 Tips Menjadi Lebih Produktif Dan Kreatif Untuk Mencapai Goals

Fokus dengan target
Sumber :
  • freepik.com

Menjadi lebih produktif dan kreatif bukan berarti harus menghilangkan yang lama dan menggantinya dengan yang baru. Melakukan inovasi bukan selalu tentang memulai dari awal. Terobosan kadang terjadi hanya dengan mengubah sudut pandang atau menambah hal sederhana tanpa membuat konsep baru.

5. Tingkatkan performa tim

Kerja tim

Photo :
  • freepik.com

Jika kita ingin pergi cepat, pergilah sendiri. Tapi jika kita ingin pergi jauh, pergilah bersama. Ketika akhirnya kita bekerja dalam tim, pastikan tim kita menjadi tim yang saling mendukung untuk lebih produktif dan kreatif.

Tim yang hebat bukan berisikan orang-orang hebat, tapi berisikan orang-orang biasa yang merasa aman untuk berbuat salah, nyaman untuk mengungkapkan ide dan memiliki ruang untuk menunjukkan kemampuannya.