5 Tips Supaya Rukun Dengan Mertua, Apalagi Tinggal di Atap yang Sama

Tips Supaya Rukun Dengan Mertua
Sumber :
  • Freepik.com

Dengan begitu, kamu tetap bisa menjalani rumah tangga dengan aman dan nyaman, tanpa merasa mertua ikut campur terlalu dalam. 

2. Bekerja Sama Dalam Membagi Tugas dan Pekerjaan Rumah Tangga 

 

Misalnya saja, kamu masih mempunyai mertua yang bekerja. Sebagai menantu yang baik, selama mertua bekerja kamu berusaha untuk menghandle urusan rumah dengan sebaik mungkin.

Hal itu pun berlaku jika kamu dan pasangan juga bekerja. Kamu bisa bekerja sama dengan mertua untuk membantu atau mengurus rumah. Namun dengan catatan, kamu menyediakan apa yang mertua butuhkan seperti pembantu atau baby sitter

Mertua atau orang tua cukup mengawasi pekerjaan mereka saja. Dan kamu serta pasangan bisa bekerja dengan tenang. Nah, bekerja sama dalam membagi tugas dan pekerjaan dalam rumah yang kalian tinggali bersama harus dengan kesepakatan dan keridhoan masing-masing.

Jangan sampai ada yang merasa paling berkorban atau merasa dimanfaatkan.