Jika Sudah Baik Datangi Orang Tuanya Daripada Terus Bersamanya di Dunia Khayal
Rabu, 5 Juli 2023 - 08:25 WIB
Sumber :
Olret – Bro, kamu harus bersikap tegas jika sudah mencintai seorang wanita. Jika menurut kamu dia sudah baik dan sangat cocok untukmu, maka datangi saja orang tuanya. Buka terus bersamanya dalam dunia khayal atau pun menyapanya lewat dunia maya.
Ada baiknya kamu menjaga wanita yang kamu sayangi dan cintai dalam ikatan pernikahan. Karena yang demikian jauh lebih baik dan mendatangkan berkah dan kebaikan. Bukan kah pernikahan merupakan salah satu amalan yang mendatangkan kebaikan, jika niat kamu baik.