Bro! Jangan Sia-siakan Wanita yang Menemanimu Berjuang di Masa Sulit

Cara Putus Pada Pasangan
Sumber :
  • U-Repot

Wanita hanya bisa menunggu, kau lah yang harus menentukan sikap atas apa yang kau pilih. Tidak harus menunggu mapan, dengan segala keterbatasan dalam kesungguhan pun aku  sudah sangat bahagia. Berjanjilah untuk tetap bersamaku dalam keadaan apapun, dan aku akan tetap menemanimu dalam kondisi apapun.

Setiaku bersama dengan usaha untuk terus memantaskan diri untukmu. Menjadi sosok yang bisa mendampingimu dengan baik dan wanita yang pantas dipanggil ibu oleh anak-anak kita. Dan jika raga ini mulai menua, berjanjilah padaku untuk tetap setia. karena tanpamu adalah ketiadaan yang mungkin tak bisa aku lalui.