7 Cara Ampuh dan Terbukti Bisa Meredakan Pertengkaran Dengan Pasangan

bertengkar
Sumber :
  • shutterstock

6. Beri pertanyaan agar bisa memahami perasaan pasanganmu

Memberi pertanyaan yang memudahkan kamu memahami perasaan pasangan, jauh lebih baik dari pada kamu saling menyalahkan, dengan pertanyaan tersebut, kamu bisa memahami bagaimana perasaan pasanganmu saat ini.

Melalui cara ini, akan memberikan kesempatan kamu untuk mengenal pasanganmu lebih jauh dan mengurangi emosi yang sedang bergejolak.

7. Sampaikan permintaan  maaf