5 Cara Menjalin Hubungan Friendzone Tanpa Menyakiti Perasaannya

Cara Menjalin Hubungan Friendzone
Sumber :
  • Freepik.com

Jika kamu tidak memberikan ketegasan atau batasan. Sangat mungkin dia beranggapan, kamu juga takut kehilangan dirinya, seperti takut kehilangan kekasihmu. Padahal kamu hanya sedikit kecewa saja, karena kehilangan teman baik sekaligus yang bisa dipercaya. 

2. Jangan Pernah Melemparkan Kode Genit Atau Godaan 

Cara Menjalin Hubungan Friendzone

Cara Menjalin Hubungan Friendzone

Photo :
  • Freepik.com

Jika memang bagimu dia hanyalah teman dekat. Jangan pernah melemparkan godaan atau kata-kata gombal berisi rayuan atau kata cinta. Sebab hal itu akan membuat dia berpikir kamu sedang menggoda dirinya atau ingin dia mendekati kamu. 

Penting untuk terus memberinya sinyal 'teman' dan tidak menanggapi komentarnya tentang cinta antara teman. Kamu juga bisa mengabaikan kode-kode cinta darinya jika kamu merasa ia sedang berusaha mendekatimu.

Intinya tetap jaga jarak supaya dia pun semakin mengerti, jika kamu tidak memiliki perasaan lebih untuknya. 

3. Tolak Perasaanya Dengan Jujur Jika Kamu Hanya Menggagapnya Sebagai Teman