Sempat Tak Lagi Disukai di MU, Garnacho Diburu 'Raksasa' Premier League

Alejandro Garnacho
Sumber :
  • getty image

Alejandro Garnacho

Photo :
  • getty image

Jika kesepakatan Garnacho gagal, Chelsea telah menyiapkan rencana B: Jamie Bynoe-Gittens, bintang muda Borussia Dortmund dan salah satu talenta paling menjanjikan di Bundesliga.

Meski demikian, target prioritas Chelsea tetap Garnacho yang diharapkan bisa menjadi penghubung penting dalam strategi rekonstruksi tim asuhan pelatih Enzo Maresca, untuk membawa Chelsea kembali dalam perburuan gelar.