5 Fakta Bahwa Jodoh Sudah Ada yang Mengatur, Ini Penjelasan Dalam Quran

Amalan mendapatkan jodoh
Sumber :
  • instagram

4. Logikanya, kuasa Tuhan tentang jodoh memang tak terelakan. Tenang, semuanya takkan tertukar!

Maka bersabarlah, karena sampai kapanpun jodoh yang telah Allah tuliskan untukmu tidak akan ditakdirkan menjadi jodoh orang lain. Dan kamupun harus selalu yakin, karena dengan terus yakin maka untuk berprasangka baik pada ketetapan Allah tidak akan sulit bagimu.

Perbaiki juga dirimu ketika dalam keadaan sabar, supaya kesabaran kamu berbuah dengan manis dan menjadi kenangan yang indah dan tak terlupakan.