Jangan Takut Miskin Karena Menikah, Insyaallah Allah Akan Mencukupkan Rezekimu

Menikah Muda
Sumber :
  • instagram

Adalah kewajiban kita untuk mempercayai janji Allah. Jangan sampai bisikan-bisikan setan menyusup ke dalam hati. Karena itu dapat menggoyahkan keimanan kita terhadap kebenaran janji Allah Ta’ala, termasuk ketika Allah Ta’ala berjanji akan memampukan hamba-Nya yang miskin bila menikah.