Peraturan Dosen ke Mahasiswanya Bikin Ngakak : Panggil Yang Mulia Hingga Punya Akun TikTok

Jauh-Jauh Kuliah ke Aceh Jadi Hamba Sahaya
Sumber :
  • tangkapan layar tiktok

Olret – Berbeda dengan masa SMA, kuliah justru lebih santai dalam hal komunikasi. Namun tetap diperhatikan bahwa sebagai mahasiswa, kita juga harus mematuhi semua peraturan yang diberikan dosen.

Memang ada dosen yang santai dan dekat dengan mahasiswa, dosen ini biasanya menjadi salah satu dosen idaman. Ada juga dosen yang terkenal karena memberikan nilai sangat pelit atau lebih akrab disapa dengan dosen killer. Aduh, jadi ingat masa-masa kuliah jadinya di Yogyakarta.

Namun apa jadinya jika dosen kamu justru sangat unik dan memberikan ide-ide yang ada di luar nalar. Seperti kali ini, akun TikTok @busygvrl membagikan pengalamannya sebagai mahasiswi di Aceh.

Dia pun membagikan beberapa syarat dan ketentuan ketika mengikuti mata kuliah Psikolog SDM. Lantas apa saja syaratnya untuk mengikuti mata kuliah ini. Yuk, simak di bawah ini.

Ilustrasi kuliah

Photo :
  • google image

1. Jangan panggil saya bapak karena saya bukan bapak-bapak.

2. Jangan panggil saya abang karena saya bukan abang kalian.