Intip 7 Kelebihan dan Harga Vivo V29, Semakin Keren Dengan Teknologi Aura Light Portraitnya, Lho!

Vivo V29
Sumber :
  • vivo.com

Olret –Intip 7 Kelebihan dan Harga Vivo V29, Semakin Keren Dengan Teknologi Aura Light Portraitnya, Lho! 

Luxury Apartment dan Luxury Residence yang Tenang dan Damai di Jakarta

Pada 7 September 2023, Vivo resmi meluncurkan Vivo V29 5G. Jika ingin memilikinya kamu bisa pre-order di kanal online atau offline sampai tanggal 14 September 2023 nanti. 

Kanal online bisa melalui website resmi Vivo Indonesia atau official e-commerce partner Vivo Indonesia, seperti Tokopedia dengan periode promo yang berbeda dan sesuai ketersediaan. 

Rilis Maret 2025! Intip Harga dan Spesifikasi Samsung Galaxy A56, A36, A26 Terbaru

Pada kanal offline, setiap pembelian Vivo V29 8GB+256GB dan 12GB+512GB, konsumen bisa menikmati promo bundling eksklusif dari XL PRIORITAS, yaitu paket myPRIO DEAL Gold dengan kuota 720GB setahun dan ekstra kuota data 3GB + YouTube 3GB hanya Rp50.000 per bulan.

Nah, buat nggak penasaran. Yuk simak kelebihan dan harga selengkapnya Vivo V29 yang digadang-gadang punya teknologi portrait berstandar studio foto profesional ini. 

Harga Vivo V29 di Indonesia 

Kelebihan iPhone Dibanding Android, Ketahui Perbedaannya Sebelum Beli!

Tersedia dalam tiga pilihan warna, harga Vivo V29 dibanderol Rp6.999.000 untuk varian 12GB + 8GB Extended RAM dengan 512GB dan Rp5.999.000 untuk varian 8GB + 8GB Extended RAM dengan 256GB.

Spesifikasi Vivo V 29

Halaman Selanjutnya
img_title