Menikmati Gunung Ireng, Negrinya Para Dewa Ala Gunung Kidul

Gunung Ireng Gunung Kidul
Sumber :
  • Instagram

Olret –  Jogja memang selalu menawarkan destinasi yang mampu menghipnotis mata para pelancong. Dan tak pernah habis untuk di jelajahi karena Jogja mempunyai kabupaten-kabupaten yang menawan yang siap memanjakan hasrat travelingmu.

Kisah Nyata : Menantang Penghuni Dunia Lain Sumbing, Ngeri.

Jika selama ini, kamu bertandang ke Gunung Kidul, Yogyakarta. Pasti kamu akan selalu bersantai ria di pantai-pantai yang dibalut pasir putihnya dan lautnya yang biru. Padahal masih banyak loh destinasi yang mampu membuatmu jatuh hati, sebut saja Watu Payung dengan keelokan sunset dan sunrisenya

Nah, Selain Watu Payung. Ada lagi satu spot yang bisa membuatmu instagrammu mendapatkan ribuan like karena mereka akan kagum dengan destinasi yang kamu kunjungi.

Namanya Gunung Ireng, meski namanya gunung kamu tak perlu mempersipakan peralatan mendaki seperti keril, sleeping bag dan lain sebagainya karena untuk mencapai kesini sangatlah mudah.

Ditemani Pocong Di Gunung Sindoro, Membuat Nyali Ciut

Gunung Ireng Gunung Kidul

Photo :
  • Instagram

Bukit Gunung Ireng ini berasal dari bahasa jawa yang artinya Gunung Hitam. Kenapa dinamakan Gunung Hitam? Hal ini ternyata karena pada gunung ini terdiri bebetuan warna hitam yang membentang dari Timur ke barat bukit ini.

Part 6 : Teror Pasangan Pendaki Mistis di Gunung Ciremai

Gunung Ireng ini juga sering dikenal dengan Gunung Botak Karena pada puncaknya tidak terdapat pohon yang tumbuh di sekitarnya.

Cara Menuju Gunung Ireng, Negrinya Para Dewa Ala Gunung Kidul

Halaman Selanjutnya
img_title