Bukit Parang Endog, Tempat Asyik Menikmati Sunset Anak Mudah Jogja

Bukit Parang Endog
Sumber :
  • instagram

3. Menikmati aktivitas paralayang

Pecinta Wisata Ektreme Merapat! Ini Pulau Timang Yogyakarta yang Cocok Untukmu

Bukit Parang Endog juga dikenal sebagai tempat landasan aktivitas para atlet paralayang. Biasanya para atlet akan lepas landas dari bukit ini dan turun ke Pantai Parang Endog atau Pantai Parangkusumo. Bukit ini juga pernah menjadi lokasi untuk penyelenggaraan salah satu event besar di Yogyakarta, Jogja Air Show.

Maka, selain bisa menikmati keindahan bukit, kamu juga bisa ikut menyaksikan orang-orang melakukan kegiatan paralayang. Jika kamu termasuk yang memiliki nyali dan adrenalin tinggi, kamu juga bisa mencoba untuk mengikuti aktivitas paralayang ini. Kamu juga tidak perlu khawatir dengan faktor keamanannya, karena para instruktur paralayang yang sudah ahli akan siap memandu kamu.

4. Bersantai di café

5 Tempat Wisata di Yogyakarta Harus Dikunjungi, Romantis di Setiap Sudutnya

Di bawah Bukit Parang Endog, kamu bisa menemukan cafe yang bisa kamu kunjungi untuk bersantai sambil menikmati sajian kopi hangat. Pemandangan yang bisa kamu nikmati dari café ini juga sangat indah karena kamu bisa melihat pemandangan lautan yang ada di depan kamu.

Jika kamu datang ke lokasi ini pada malam hari, kamu juga akan mendapatkan suasana romantis dengan cahaya lampur café yang beradi dengan cahaya rembulan yang memantul di lautan.

Tips berkunjung ke Bukit Parang Endog

Halaman Selanjutnya
img_title
Pesan Pendaki Ini Viral di TikTok : Jika Tak Mampu Bawa Sampah Sendiri, Rebahan Saja di Rumah