5 Bukti Bahwa Kamu Menyukai Pekerjaanmu, Meski Kadang Melelahkan
- freepik.com/author/tirachardz
Bayangkan saja jika kamu sekarang kamu tidak bekerja, alias benar-benar menganggur. Selain mendapatkan sindiran sebagai beban hidup orang tua. Kamu juga merasa seperti orang yang “hidup segan, tapi mati tak mau”. Tidak memiliki tujuan hidup atau masa depan lebih baik yang ingin digapai.
Nah, karena itu, dengan bekerja –apapun pekerjaanmu, kamu merasa lebih hidup, lebih bermanfaat untuk diri sendiri maupun orang lain, hidup tidak hanya seputar makan tidur dan istirahat.
Syukur, jika hasil pekerjaan juga bisa membeli kebutuhan atau liburan ke berbagai tempat yang menyenangkan.
4. Jadi Lebih Dewasa, Mandiri dan Belajar Mengontrol Waktu
Kamu sangat menyadari ada banyak manfaat yang kamu peroleh dengan bekerja. Salah satunya adalah sekaligus melatih diri untuk menjadi lebih dewasa, mandiri dan memanfaatkan waktu dengan baik.
Dengan bekerja kamu bisa mengatur jam istirahat, tidur dan produktif. Jadi tidak akan menyia-nyiakan kesempatan yang ada dengan bermain-main.