4 Cara Mengobati Hati yang Terluka Karena Cinta, Bersedihlah Secukupnya~
- https://www.pexels.com/photo/snow-fashion-love-people-6669790/
Berusaha untuk menutupi apa yang terjadi padamu malah akan membuatmu semakin sulit menerima. Jadi, luapkan saja apapun yang kamu rasakan agar hatimu benar-benar merasa plong dan beban yang ada di dalam dirimu menjadi berkurang.
2. Cari kesibukan yang bisa membuatmu melupakan masalahmu
mencari kesibukan
- https://www.pexels.com/photo/photo-of-woman-writing-on-tablet-computer-while-using-laptop-4348401/
Menyibukkan diri terkadang bisa membuatmu melupakan masalah yang menimpamu. Kamu bisa melakukan aktivitas yang kamu sukai. Misalnya melakukan kegiatan yang menyangkut hobi yang kamu miliki, atau kamu juga bisa mengajak teman dan sahabatmu untuk berkumpul atau menemanimu.
Jangan biarkan dirimu sendirian dan merasa kesepian. Sebab, saat kamu sendirian, peluangmu untuk mengingat momen-momen kebersamaan kalian terdahulu lebih besar. Oleh karena itu, lebih baik lakukakan sesuatu yang bisa membuatmu jadi menyibukkan dirimu.
3. Jauhkan dirimu dari segala yang berhubungan dengan mantanmu terdahulu
menjauhkan diri dari mantan
- https://www.pexels.com/photo/3-women-at-the-painting-class-6925357/