Tenanglah, Karena Allah Sudah Menentukan Yang Terbaik Di Setiap Usahamu

Allah Sudah Menentukan Yang Terbaik
Sumber :
  • Instagram

Olret – Kamu mungkin merasa paling bingung saat ujian dan cobaan yang tak kamu duga sebelumnya tiba tiba muncul di hadapanmu. Saat itu, kamu merasa resah karena tidak ada seorangpun yang terlihat akan dan bisa menolongmu.

Bersyukurlah, Allah Menutup Rapat Aib Kita. Jadi Jangan Mengumbar Aib Orang

Nah, saat itu terjadi, cobalah untuk sedikit lebih tenang, Tarik napas panjang, banyak mengucapkan ‘astaghfirulloh’ dan tetap jalani apa yang harus jalani dengan sebaik mungkin dan lebih maksimal lagi.

Karena seberat dan sesulit apa pun masalahmu, selalu ada solusinya. Sesakit apapun ujian yang menimpamu, kamu masih bisa bangkit dan tersenyum kembali. Allah sudah merencanakan yang terbaik untukmu.

Seberat Apapun Cobaan Hidupmu, Ingatlah Ada Tuhan Tempatmu Bersandar

Allah juga sudah menentukan hasil yang indah dari setiap usahamu. Jadi jangan pernah menyerah, tetap tawakkal, pasrahkan dan berusaha semaksimal mungkin. Kamu mampu dan bisa, karena Allah selalu bersama orang orang yang sabar sepertimu.

Tenanglah, Ujian Sehebat Apapun Itu, Kamu Pasti Bisa Melampauinya, Karena Allah Sudah Menakar Tepat Sesuai Batas Kemampuanmu

Allah Sudah Menentukan Yang Terbaik

Photo :
  • Instagram
Kenapa Hidup Harus Rumit, Jika Sederhana Saja Sudah Cukup Membuatmu Bahagia? 

Jangan pernah merasa takut atau menghindari ujian dan cobaan. Lalui saja dengan penuh ketawakkan dan keikhlasan. Karena kamu pasti bisa melewatinya, kamu mampu untuk tetap bertahan. Apalagi, sudah jelas bahwa Allah menakar dengan tepat ujianmu sesuai dengan batas kemampuanmu.

Halaman Selanjutnya
img_title