Tak Perlu Cantik Untuk Berbuat Baik, Tapi Berbuat Baiklah Karena Kamu Baik

Cara Alami Untuk Membuat Kecantikanmu Awet
Sumber :

Olret – Kebaikan hati dan akhlak yang sholehah bukan ditentukan dari rupa, warna kulit, bentuk wajah atau apa pun yang berhubungan dengan penampilan luar seorang wanita.

Suamiku, Jika Bertemu Wanita Lain Lalu Ia Memikat Hatimu, Pulanglah Temui Istrimu

Tapi lebih pada ketulusan hati, sikap maaf dan rendah diri, kata kata baik dan menyenangkan dan perilaku yang sesuai dengan kaidah dan peraturan agama untuk seorang wanita.

Jadi bagaimanapun bentuk fisikmu, warna kulitmu apalagi omongan orang lain tentang dirimu, tak perlu di dengarkan apalagi jadi patokan. Biarlah orang berkata kamu tak lebih cantic darinya, asalkan hatimu jauh lebih baik dengan tidak sombong dan merasa iri hati.

Sebenarnya Allah Ta’ala Sudah Menciptakanmu Dengan Sebaik Baik Ciptaan, Sehingga Saat Ada Manusia Yang Menghinakan Ciptaan Allah, Maka Dia Sama Saja Telah Menghina Penciptanya

Aku Tak Sebaik yang Kamu Ucapkan, Namun Tak Seburuk yang Terlintas Dihatimu

Jika ada yang menghinamu karena masalah fisikmu yang mungkin tidak sempurna ataupun secantik yang orang lain katakan, maka cukup simpan dalam hatimu dan senyumin aja. Karena masalah fisik, itu sudah menjadi ketentuan Allah, dan tugas kita adalah merawatnya, menjaganya dan mensyukurinya sebaik mungkin.

Anggap saja, mereka iri padamu, karena Allah sudah menciptakanmu dengan sebaik baiknya ciptaan dan keindahan. Dan serahkan saja pada sang Penciptanya, saat ada yang menghina ciptaanNya.

Lagi pula Syarat Baik Itu Bukan Jadi Cantik, Tapi Berusaha Tulus dan Ikhlas Saat Memberikan Kebaikan Pada Seseorang

Halaman Selanjutnya
img_title
Sebelum Menyalahkan Takdir, Mungkin Ini Penyebab Jodoh Datang Terlambat