Hasil Kualifikaai Piala Asia U-17 : Timnas Indonesia U-17 Menang Telak 10-0 atas Kepulauan Mariana

Timnas U-17
Sumber :
  • Instagram @onehubfootball

OlretTimnas Indonesia U-17 baru saja meraih kemenangan telak dengan skor 10-0 atas Kepulauan Mariana Utara di Kualifikasi Piala Asia U-17 2025 di Stadion Abdullah Alkhalifa Alsabah, Jumat (25/10/2024).

Timnas Indonesia U-17 Akan Hadapi Kuwait Rabu Malam Nanti

Skuad Garuda Asia melanjutkan perjuangannya di babak Kualifikasi Piala Asia U-17 2025 .

Pelatih Timnas Indonesia U-17 Nova Arianto melakukan perombakan besar dalam daftar starter menghadapi Kepulauan Mariana Utara U-17. 

Pelatih Timnas Shin Tae-yong Respons Bahrain Minta Venue Netral di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Selain itu "Para pemainnya sudah menunjukkan performa terbaik saat menghadapi Kepulauan Mariana Utara," ucap Nova

Bagi Nova, peningkatan kualitas timnas U-17 Indonesia penting karena mereka akan melawan Australia pada laga pamugkas Grup G, Minggu (27/10/2024).

Pemain Diaspora Mathew Baker Siap Hadapi Laga Perdana Pada Piala Asia U-17

Dia menargetkan skuadnya memenangkan laga tersebut demi mengunci status juara grup dan langsung menuju Piala Asia U-17 2025 di Arab Saudi.

"Kami akan mempersiapkan diri melawan Australia. Semoga semua pemain dalam kondisi bugar," tambahnya

Susunan Pemain Timnas Indonesia U-17 vs Mariana Utara U-17:

Timnas Indonesia U-17 XI: Dafa Al Gasemi; Dafa Zaidan El Fikri, I Putu Apriawan, Daniel Afrido, Andi Faith Rachman; Evandra Florasta, Muhamad Zahaby Gholy, Lucas Lee, Fandi Ahmad Muzaki; I Komang Gelgel, Muhammad Aldyansyah Taher

Kepulauan Mariana Utara U-17 XI: Edward Arriola III; Nolan Manuel Ngewakl, Moshe Sikkel, Aiden Camacho, Jayson Tagabuel, Yutaka Kadokura, Mark Ryan Costales, Akoni Matsumoto, Chan Seo Yeom, Taiga Namai Scoggins, Taher Shabbir Shakir