Rodri dan Bonmati Pemenang Ballon d'Or 2024

Bonmati dan Rodri Ballon d'Or 2024
Sumber :
  • Ballon d'Or

Olret VIVA–Gelandang tengah klub Manchester City, Rodri, terpilih sebagai pemenang Ballon d'Or 2024 mengalahkan tiga pesaing kuat dari Real Madrid.

Carlo Ancelotti Tambah Koleksi Trofi Juara ketika Real Madrid Sedang Sering Kalah

Rodri Ballon d

Photo :
  • Ballon d

Pemain yang punya nama lengkap Rodrigo Hernandez Cascante tersebut terpilih sebagai pesepakbola terbaik karena mendapatkan skor voting tertinggi juri jurnalis yang berasal dari 100 negara teratas dalam peringkat dunia putra FIFA.

Pep Guardiola Meresponsnya Dengan Mengklaim Kesuksesannya di Barca Berkat Messi

Rodri menjadi pemenang Ballon d'Or 2024 karena prestasinya membawa Manchester City juara English Premier League, UEFA Super Cup, dan Piala Dunia Antarklub, serta mengantarkan timnas Spanyol menjadi juara Piala Eropa 2024.

Tiga pemain Real Madrid menempati peringkat kedua hingga keempat dalam voting Ballon d'Or 2024, yaitu Vinicius Junior, Jude Bellingham, dan Daniel Carvajal.

The Best FIFA 2024 yang Tak Adil buat Lautaro Martinez

Carlo Ancelotti Ballon d

Photo :
  • Ballon d

Real Madrid mendapatkan penghargaan sebagai klub sepak bola pria terbaik.

Halaman Selanjutnya
img_title