Moonbin ASTRO Diduga Bunuh Diri, Ini Pandangan Budha Tentang Kematian

Moonbin Astro
Sumber :
  • Instagram

Olret – Kepergian Moonbin ASTRO selamanya menyimpan luka yang mendalam bagi keluarga, sahabat, member ASTRO dan AROHA yang ada di berbagai belahan dunia ini.

4 Pesan Dalam Surat Wasiat Mahasiswa Unnes yang Bunuh Diri, Bikin Nangis!

Bahkan sampai saat ini, hastag Moonbin, ASTRO, Senha dan member lainnya menduduki trending topik di twitter. Seperti diberikatakan sebelumnya bahwa Moonbin mengakhiri hidupnya diduga dengan bunuh diri.

Dalam pandangan islam, bunuh diri merupakan perbuatan dosa besar. Lantas bagaimana dengan pandangan agama budha?

Pandangan Agama Budha tentang Kematian

Isi Surat Wasiat Mahasiswa Unnes yang Bunuh Diri : Maafkan Aku Karena Telah Bunuh Diri

Moonbin Astro

Photo :
  • Instagram

Dalam penelitian yang dilakukan oleh Dela Agisti, dalam skripnya yang berjudul "DOKTRIN BUDDHISME TENTANG KEMATIAN DAN PENGARUHNYA TERHADAP PRILAKU SOSIAL KEAGAMAAN UMAT BUDDHA DI VIHARA DHARMA BHAKTI" menyebutkan bahwa kematian dalam agama Buddha bukanlah akhir dari semunya tetapi akan dilahirkan kembali, yang dilahirkan bukan roh tetapi patisandhi vinnana.

Diduga Terlilit Pinjol, Mahasiswa Unnes yang Tewas Gantung Diri Tinggalkan Surat Wasiat

Menurut Agama Buddha, kematian terjadi dapat disebabkan oleh empat hal yaitu,

Halaman Selanjutnya
img_title