5 Fakta Kong Sarun Boonmongkol, Drummer Kece di Nitiman The Series

Kong Sarun Boonmongkol
Sumber :
  • instagram

Olret – Selain alur cerita yang apik dan tak membosankan. Drama Nitiman The Series juga menghadirkan aktor-aktor baru muda dan berbakat. Salah satunya adalah Kong Sarun Boonmongkol yang memerankan Keam.

Keam seorang mahasiswa tekhnik dan juga menjadi drummer di band kampusnya. Dia sangat perhatian kepada teman-temannya dan menjadi orang yang kalem, selalu dapat di andalkan. Tapi sayangnya, di balik kesetiaannya kekasihnya tetap memilih untuk meninggalkannya.

Dengan gaya rambut yang khas di kuncir ke belakang dan berteman baik dengan Jin (Jom Thanathorn Khuankaew) dan Be Bomb (Noh Phouluang Thongprasert). Berikut ini 5 Fakta Kong Sarun Boonmongkol, Drummer Kece di Nitiman The Series.

1. Kong Sarun Boonmongkol Seorang Aktor Roockie Thailand.

Pemeran Keam yang kalem dan selalu dapat di andalkan ini. Dia baru pertama kali akting sebagai pemeran pendukung. Meski sebagai pemeran pendukung, kualitas aktingnya sangat memukau. Mungkin saja dia sudah pernah berlatih di dunia teater atau lewat casting juga.

2. Kong Memulai Debutnya Tahun 2001, Nitiman The Series Adalah Drama Pertamanya.

Cowok yang akrab di sapa dengan Kong ini, memulai debut aktingnya di tahun 2021 di Nitiman The series. Perannya sebagai keam dan selalu membantu temannya. Sampai dengan sekarang, dia baru memerankan series ini dan semoga semakin sukses ya.