Sinopsis Enigma Series dan Daftar Pemerannya, Kisah Sihir di Sekolah
Minggu, 30 Juli 2023 - 21:04 WIB
Sumber :
Dulu, Fa dan Namsai sangat akrab, sehingga akhrnya saat makan malam di rumah Namsai. Fa yang mendapatkan nilai jauh lebih baik dari Namsai membuat ibunya marah dan akhirnya mereka mulai saling menjauh.
Ajin pun menjelaskan bahwa Namsai adalah korban dan sihir hitam. Lantas apakah Ajin dan Fa bisa menyelematkan Namsai atau justru Fa mati di tangan Namsai?
Penasaran bukan?
Pemeran Enigma Series
Enigam series merupakan series paling pendek dari GMMTV yang tayang di tahun 2023. Drama ini juga hanya diperankan oleh sedikit aktor dan aktris. Berikut ini daftar pemeran enigma series thailand.
- Win Metawin Opas-iamkajorn sebagai Ajin
- Prim Chanikarn Tangkabodee sebagia Fa
- Piploy Kanyarat Ruangrung sebagia Namsine
- Prigkhing Sureeyares Yakares sebagai Yihwa
- Earn Preeyaphat Lawsuwansiri sebagia "Khaohom" Aungkhana Phosobwisai
- Jah Sasipa Tinboonchote sebagai Wat (episode 1)
- Tammy Manatsanan Wanichsataporn sebagai Matt (episode 1)