Nilailah Seseorang Dengan Langsung Mengenalnya, Bukan Hanya Dari Ceritanya

Marc Natarit Worakornlertsith
Sumber :
  • instagram

Tak perlu terlalu ikut campur pula dengan masalah kehidupan seseorang, bahkan temanmu sendiri. Biarlah dia dewasa dalam menghadapi masalah dan ujiannya, kamu cukup menghibur dan memberi solusi sebaik mungkin sebagai temannya.

Sebab, kita tak pernah tahu apa yang terjadi, dan bagaimana Allah membolak-balikkan hati hambaNya. Sehingga, daripada sibuk menilai orang lain hanya dari katanya saja.

Lebih baik kita menyibukkan diri dengan lebih banyak intropeksi diri. Menjugde orang lain itu mudah, apalagi yang tidak kita kenal. Tapi, hisab yang akan peroleh bisa jadi lebih susah untuk dipertanggungjawabkan kelak.