Jangan Lupa Minta Doa Kepada Ibu Jika Ingin Berjaya, Karena Doa Ibu Selalu Dimakbulkan
Minggu, 7 Juli 2024 - 06:00 WIB

Sumber :
- tiktok
Sebab, banyak hal yang pantas kita syukuri sebagai seorang ibu. Ibu adalah profesi mulia yang dianugerahkan Allah pada wanita. Di sana ada kata perjuangan dan pengorbanan. Namun, di balik semuanya akan berbalas pahala, kebahagiaan, dan kemuliaan. Tidakkah kita berbangga dengan semua itu?
Artikel ini merupakan status Facebook Motivasi Hijrah Indonesia. Semoga bermanfaat.