Ukhty! Ini 8 Sifat Wanita yang Paling Disukai Allah

Sifat Wanita yang Paling Disukai Allah
Sumber :
  • pexel

2. Busana yang syar'i

Wanita yang menjadi idaman sepatutnya memenuhi beberapa kriteria dalam berbusana syar'i. Allah ta'ala berfirman.

Dan hendaklah kamu tetap di rumahmu dan janganlah kamu berhias dan (bertingkah laku) seperti orang-orang jahiliah dahulu, dan laksanakanlah salat, tunaikanlah zakat dan taatilah Allah dan Rasul-Nya. Sesungguhnya Allah bermaksud hendak menghilangkan dosa dari kamu, wahai ahlulbait dan membersihkan kamu sebersih-bersihnya. Quran surat al-ahzab ayat 33

3. Betah tinggal di rumah

“Dan tinggallah kalian di dalam rumah-rumah kalian dan janganlah kalian berdandan sebagaimana dandan ala jahiliah terdahulu,” (QS. Al Ahzab: 33).

Sesungguhnya wanita itu aurat, jika ia keluar dari rumahnya maka setan mengikutinya. Dan tidaklah ia lebih dekat kepada Allâh (ketika shalat) melainkan di dalam rumahnya. Hadits riwayat Ibnu khuzaimah.

Syaikhul Islam Ibnu Taimiyah rahimahullah mengatakan, tidak halal bagi seorang istri keluar dari rumah kecuali dengan izin suaminya. Beliau juga berkata bila si istri keluar rumah suami, tanpa izinnya berarti ia telah berbuat nusyuz pembangkangan bermaksiat kepada Allah ta'ala dan rasul-nya serta pantas mendapatkan siksa.