Couple Goals, Pasangan IU dan Lee Jong Suk Lakukan Hal Baik Ini untuk Rayakan Hari Anak

Pasangan selebriti Lee Jong Suk dan IU
Sumber :
  • Twitter: allkpop

Olret –Tanggal 5 Mei diperingati sebagai Hari Anak Nasional di Korea Selatan.

21st Century Grand Prince's Digarap Oleh Pemenang Skrip Kontes Naskah Drama MBC 2022

Tak sedikit dari sejumlah selebritis yang merayakannya dengan mengunggah foto masa kecil mereka dan membagikannya dengan para penggemar.

Namun, untuk pasangan kekasih yang satu ini, yakni IU dan Lee Jong Suk, keduanya justru melakukan hal kebaikan untuk merayakan Hari Anak Nasional tahun ini.

Byeon Woo Seok dan IU Dinantikan di Drakor 21st Century Grand Prince's Wife

Dilansir Allkpop pada Jum'at, 5 Mei 2023, aktor Lee Jong Suk dikabarkan menyumbangkan dana sebesar 100 juta won (sekitar Rp 1,3 miliar) untuk rumah sakit anak Asan Medical Center Children's Hospital.

Bantuan yang diberikan oleh Lee Jong Suk akan digunakan untuk membayar biaya medikal anak-anak dari keluarga kurang mampu.

7 Drama Korea Terbaik Park Hae Jin yang Tidak Boleh Dilewatkan

Menurut laporan media, uang donasi tersebut merupakan keuntungan dari bazaar yang diadakan oleh Lee Jong Suk pada tanggal 30 April 2023 lalu.

Tak kalah dengan sang kekasih, IU yang dikenal dengan idola berhati malaikat ini juga turut berbagi kebahagiaan untuk merayakan Hari Anak Nasional.

Halaman Selanjutnya
img_title