Kerap Disebut 'Anak Tiri', Kini Warganet Mulai Memuji Ningning aespa: Dia Cantik
Jumat, 5 Mei 2023 - 19:09 WIB
Sumber :
- Instagram/aespa_official
Netizen lain pun juga sependapat akan hal ini. Menurut mereka, Ningning mempunyai daya tarik tersendiri, bahkan sejak awal debut.
"Dia dari awalnya memang cantik, di awal debutnya dia disebut-sebut sebagai anggota visual."
"Aku fans indie, mengakui jika dia paling cantik di aespa."
"Ningning sangat cantik di video track."
"Penampilan paling sempurna."
Baca Juga :
Catat Tanggalnya! 13 Artis SM Entertainment Resmi Bergabung ke Platform Weverse September Ini
"Ningning adalah yang tercantik di antara idol kpop, dia bernyanyi dengan baik dan anaknya positive vibes."
"Anggota favoritku."
Halaman Selanjutnya
"Aku sudah menjadi penggemar sejak awal predebut Ningning, dia benar-benar imut."