5 Manfaat Journaling Bagi Anak-Anak, yuk Biasakan!

Ilustrasi anak menulis di buku harian
Sumber :
  • https://www.pexels.com/@olly

Orlet - Journaling merupakan kegiatan menulis buku harian. Hal ini sangat bermanfaat bagi anak-anak untuk menunjang kecerdasan emosional serta tabungan well being yang baik untuk masa depan mereka.

6 Alasan Logis Menjadi Penyendiri Tak Selalu Buruk, Sesekali Perlu Kok

Menurut kamus American Psychological Association (APA), well-being adalah keadaan pada seorang individu yang digambarkan dengan adanya rasa bahagia, kepuasan, tingkat stres yang rendah, sehat secara fisik dan mental, serta kualitas hidup yang baik.

Selain itu, terdapat lima dampak positif mengajarkan anak secara rutin melakukan journaling yang kami kutip dari laman instagram @wangsajelita. Kira-kira apa saja sih, yuk simak ulasan berikut ini.

6 Kalimat yang Dilarang Diucapkan di Kantor Agar Terhindar Masalah

1. Memupuk Kepercayaan Diri

Aktivitas journaling atau menulis buku harian memberikan kesempatan bagi anak-anak untuk menyadari perubahan dan kemajuan yang mereka buat, pencapaian-pencapaian mereka meskipun hal sederhana, sehingga dapat menumbuhkan apresiasi terhadap diri sendiri.

Benarkah Yang Tulus Akan Menerima Semua Kekuranganmu?

Dengan menuliskan semua itu membantu anak-anak berpikir ternyata mereka bisa melakukan hal yang sebelumnya tidak mereka duga dan sangka dapat menyelesaikannya sehingga rasa percaya diri anak tertanam kuat.

2. Terkoneksi dengan Orang Tua

Halaman Selanjutnya
img_title