7 Ciri Pria High Value Man. Cocok Jadi Tipe Pria Idaman!

Pria yang Setia
Sumber :
  • instagram.com @brandownwoefell

Olret –Di sosial media sekarang ini, sedang ramai pembahasan soal high value man. Pria yang dianggap punya kualitas tinggi sebagai pasangan hidup.

Bagaimana Cara Menghindari Ditipu Kekasih?

Selain membuat nyaman, pria dengan high value man bisa memberikan rasa aman pada wanitanya. Nah bagaimana ciri-ciri lebih jelas pria dengan high value man?. Yuk simak artikel berikut selengkapnya.

1. Pria yang Supportif dan Tidak Merasa Insecure Atas Pencapaianmu

Beberapa pria tidak ingin mendapatkan pasangan yang membuat mereka insecure khususnya dalam masalah karir, pekerjaan dan finansial. Namun pria dengan high value man, justru akan memperlihatkan sikap supportif dan tidak merasa takut akan tersaingi oleh wanitanya.

Viral di X : Cewek Ini Bagikan Kisahnya Pacaran, Hamil Hingga Aborsi. Murahan Bangat?

Dalam hubungan, pria seperti ini mudah diajak bekerjasama untuk meningkatkan karir dan skill masing-masing. Bahkan tidak hanya mendukung, dia akan membantu dengan waktu, tenaga dan materi.

2. Pria Maskulin Yang Selalu Memprioritaskan Wanitanya

Ciri selanjutnya pria hih value man adalah dia yang selalu berusaha menyediakan banyak hal untuk dirimu.

Curhat Pilu Cewek Bikin Nyesek, Hamil Hingga Aborsi Demi Cowok, Diputusin Hanya Lewat Pesan

Dia menunjukkan sikap maskulin sejati dengan berusaha membuat kamu nyaman dan aman baik secara emosional maupun finansial.

3. Membantumu Selayaknya Kesatria

Cara dia menjadi pahlawan di matamu bukan dengan memaksakan kehendak atau membuat kamu tunduk. Namun justru dengan sikap supportif dengan selalu berusaha membantumu dalam segala hal termasuk masalah-masalah yang kamu hadapi.

High value man memiliki kecerdasan yang tinggi dan insting yang kuat. Sehingga dia bisa mengatasi masalah dan solutif.

4. Bisa Dipercaya Sepenuhnya

Kepercayaan bukan hal yang mudah diberikan. Namun jika kamu mempunyai pasangan seorang pria yang memiliki high value. Kamu tidak perlu khawatir untuk memberikan kepercayaan sepenuhnya pada dirinya.

Bukan hanya sekedar ucapan dia akan selalu membuktikan diri sebisa mungkin. Misal dengan selalu menepati janji, meski itu janji yang sederhana sekalipun. 

5. Orang Yang selalu Jujur dan terbuka

Pria high value juga memiliki sikap yang jujur dan terbuka. Dia akan menyampaikan apa yang sebenarnya terjadi bahkan menjadikannya bahan obrolan meski tanpa diminta sekalipun. Hal itu juga termasuk caranya untuk menjaga kepercayaan mu.

6. Menjadi pendengar Yang Baik

Selain rasa aman, dia juga akan memberikan rasa nyaman. Khususnya saat kalian mengobrol atau deep talk bersama. Dia akan menjadi pendengar yang baik, mendengarkan keluh kesah mu dengan baik dan tidak mudah menghakimi. Bahkan memberikan solusi yang kamu butuhkan.

7. Setia

Tentu saja poin ini juga dimiliki oleh pria dengan high value man. Dia sudah dewasa dalam mengerti arti komitmen dan bisa bertanggung jawab sepenuhnya. Jadi kamu tidak perlu khawatir ketika menjalin hubungan dengan dirinya.