Menuju Pernikahan Bahagia, Jangan Lupa Melakukan 6 Hal Ini Sebelum Menikah Dengan Pasangan

Ilustrasi Menikah
Sumber :
  • https://www.pexels.com/@habib-hosseini

Olret –Persiapan utama menuju pernikahan bahagia adalah materi dan mental. Namun selain kedua hal itu, akan lebih baik lagi jika kamu melakukan 7 hal ini terlebih dahulu dengan pasangan sebelum menikah. 

5 Fakta Negatif Ketika Jatuh Cinta Yang Harus Kamu Pahami! Terlalu Bucin Hingga Tak Berlogika

Sehingga di pernikahan atau rumah tangga kedepannya tidak terjadi masalah yang tidak diinginkan. 

Nah, apa saja itu? Yuk simak selengkapnya. 

1. Melakukan Konseling Pra Nikah 

7 Ciri Orang Manipulatif. Awas! Bisa Jadi Tanpa Sadar Ada Dalam Dirimu

Banyak sekali pasangan yang melewatkan konseling pra nikah ini. Padahal dengan melakukan konseling, kami bisa mendapatkan masukan, nasehat dan saran untuk kehidupan pernikahan kelak. 

Bahkan di konseling kamu juga meminta konselor untuk menilai kepribadian dan karakter pasangan hingga meramal soal masa depan hubungan. Meski tidak sepenuhnya percaya, setidaknya kamu bisa mendapatkan sedikit gambaran soal masa depan pernikahanmu. 

2. Hutang dan Tanggungan Finansial Pasangan 

Halaman Selanjutnya
img_title
3 Pertanyaan Ini yang Bisa Membuat Relationship Makin Sehat, Yuk Dicek!