Bila Memang Belum Baik, Maka Bantu Menjadi Baik Bukan Meninggalkannya

Membuat Istri Bahagia
Sumber :
  • freepik.com

OlretSuami haruslah lebih tegas dari seorang istri, tapi bukan berarti kamu harus semena-mena kepada sang istri. Ingat, dia adalah pelengkapmu, maka jagalah dia dengan penuh tanggung jawab hingga maut memisahkan.

5 Sikap Romantis Rasulullah SAW Pada Istrinya. Para Suami Wajib Mencontoh!

Disaat kamu berjanji didepan Allah dan ayahnya, maka disitulah kejantananmu sebagai pemimpin sejati benar-benar dipertanggung jawabkan.

Jangan pengecut dan lari dari tanggung jawabmu ketika tahu bahwa dirinya masih banyak kekurangan. Karena jika dia belum baik maka bimbinglah dia dengan penuh kelembutan, bukan malah ditinggalkan dan mencari yang lebih baik.

Tugas Suami Adalah Membimbing Istri, Mendampingi, Dan Melengkapi Kekurangannya. Bukan Malah Pergi Saat Tahu Sifat Asli Istri

6 Tipe Calon Istri Idaman Para Lelaki, Hangat, Penyayang Hingga Keibuan

Ilustrasi pasangan

Photo :
  • https://www.pexels.com/@vlada-karpovich

Kamu harus sadar, bahwa tak ada wanita yang sempurna dengan segala kebaikan, dia pasti akan memiliki kekurangan walau sudah sehebat apa dirinya.

Angga Yunanda Putuskan Unfollow Semua Orang, Ikuti Jejak Vino G. Bastian?

Maka, berhentilah mencari alasan dengan berkata “ah, sepertinya saya pilih pasangan”, karena pasangan tebaik itu dicipta oleh dirimu sendiri sebagai pemimpinnya.

Halaman Selanjutnya
img_title