4 Fakta yang Mencintai Sering Terluka dan Menderita
- u-repot
Semakin, membuatnya merasa tidak ada masalah, jika dia tidak menghargai atau menyia nyiakanmu. Toh, kamu baik baik saja dengan perlakuan buruk itu. Bahkan, selalu melayaninya dengan sebaik mungkin.
Tapi, kamu lupa, bahwa harapan dan rasa cinta yang begitu besar yang kamu miliki terhadap manusia, lebih sering akan berakhir dengan kecewa. Kamu tidak bisa melakukan apapun, saat ternyata dia memilih pergi dan membuangmu.
Kamu hanya bisa menangis, saat ternyata semua yang kamu perjuangkan dan korbankan, tidak menjadi apa apa yang membahagiakanmu. Kamu lupa, bahwa cinta Tuhan lebih banyak dan tulus, namun sering kamu sia siakan. D
an saat kamu tersia-sia, karena harapanmu yang begitu tinggi pada manusia. Jangan salahkan Tuhan, keadaan dan hidupmu, tapi salahkan hatimu.
3. Faktanya, Yang Paling menderita Adalah yang Paling Mencintai. Saat Dia Mengobralkan Harga Dirinya Untuk Mengemis Cinta Seseorang. Lalu, Apa Lagi Yang Bisa Di Hargai Dari Dirinya
Kamu sendirilah yang menjatuhkan harga dirimu dan mengemis cintanya. Kamu sendirilah yang memberikan semuanya dalam hidupmu, untuk membuatnya bertahan padamu.