5 Tips Ampuh Terhindar Dari Ghosting Saat PDKT Dengan Seseorang!
Kamis, 20 Maret 2025 - 15:33 WIB
Sumber :
- Freepik
5. Kenali Tanda Ghosting
Baca Juga :
7 Rahasia Agar Istri Menjadi Pembuka Rezeki Bagi Suami. Yuk Terapkan Dalam Rumah Tanggamu!
Ada beberapa tanda pasanganmu akan melakukan ghosting, meski dia seolah memberikan perhatian begitu besar.
Tanda-tanda tersebut diantaranya mulai membalas pesan dengan singkat, jarang menghubungi terlebih dahulu, sering menghindari jika diajak bertemu, atau tiba-tiba menghilang selama beberapa hari tanpa alasan yang jelas.
Nah, jika kamu menemukan tanda tersebut, jagalah hati supaya tidak terlalu jatuh pada perasaan lebih dalam, bahkan berpikirlah untuk menyudahi hubungan tersebut.