9 Cara Menghilangkan Bekas Jerawat Dengan Bahan Alami

Cara Menghilangkan Bekas Jerawat
Sumber :
  • u-repot

Olret – Tumbuh jerawat di wajah adalah permasalahan kecantikan yang kerap dianggap serius. Baik itu pada pria maupun wanita, setiap orang pasti merasa jengkel jika harus berhadapan dengan jerawat. Lalu bagaimana cara menghilangkan bekas jerawat?

5 Bahan Alami yang Ampuh Atasi Penuaan Dini, Kamu Wajib Coba!

Jerawat memang bisa menghilang dalam beberapa hari, namun tidak dengan bekas. Oleh karena itu, banyak yang mencari tahu bagaimana cara menghilangkan bekas jerawat.

Hal yang perlu diketahui adalah bekas jerawat tidak akan hilang dalam waktu cepat. Itu bukan berarti acnefighter tidak memiliki harapan. Bahan bahan di bawah ini tetap dapat dicoba untuk membantu menghilangkan bekas jerawat. Namun, Anda perlu bersabar dan mau konsisten melakukan perawatan.

5 Bahan Alami Pencegah Stretch Marks di Kulit, Ampuh Banget!

Lantas, apa sajakah cara menghilangkan bekas jerawat? Silakan simak daftarnya di bawah ini.

Cara Menghilangkan Bekas Jerawat yang Ampuh dan Efektif

1. Madu

Cara Menghilangkan Jerawat Secara Alami dan Cepat

Sebagai salah satu bahan alami yang banyak difavoritkan, madu terkenal memiliki beragam khasiat. Mulai dari khasiat dalam pengobatan, peningkatan imun, hingga khasiat kecantikan. Madu mengandung senyawa antibiotik alami yang mana dapat mengobati jerawat dan menghilangkan bekasnya sekaligus.

Halaman Selanjutnya
img_title