6 Hal Yang Harus Dihindari Agar Jalan Suksesmu Bisa Terwujud. Cocok Diterapkan Mulai Dari Pelajar!

Target Kesuksesan Sendiri
Sumber :
  • freepik.com/author/lifestylememory

Jika ingin sukses, jangan main-main memilih jurusan atau sekolah. Lebih baik jika menggunakan 3 poin sebelumnya untuk memantapkan hati. 

5 Cara Mewujudkan Mimpimu, Biar Gak Jadi Sekadar Wacana Saja

Selain itu, jangan pula memilih jurusan karena gengsi atau ikut-ikutan. Sebab, jika kamu sampai salah dan hanya bermain-main. Saat akan mencapai tahap akhir, kamu akan merasa bingung atau salah dalam memilih jurusan. 

5. Malas Bersosialisasi Dan Menambah Relasi 

Semakin banyak jalinan relasi atau pertemanan yang kamu bangun, juga bisa menentukan kesuksesan yang kamu miliki. Apalagi jika kamu bisa membangun pertemanan sejalan dengan kesuksesan yang kamu impikan. Maka, akan ada banyak tangan yang nantinya akan membantumu. 

12 Quote Anak Rantau, Dari Kerinduan yang Mendalam Sampai Lelah Berjuang

Jadi jangan pernah putuskan tali silaturahmi. Bangun dan tetap jagalah pertemanan, meski hanya saling bertanya kabar dan keadaan satu sama lain. 

6. Tidak Merasa Perlu Seorang Pembimbing atau Mentor

Selain teman, seorang pembimbing atau mentor juga memberikan pengaruh besar pada kesuksesanmu. Dia akan membantu kamu untuk mencari tahu kemampuan, kepribadian dan memberikan saran yang bermanfaat. Untuk para pelajar, kamu bisa meminta guru BK untuk menjadi pembimbing sebagaimana fungsinya. 

Halaman Selanjutnya
img_title
Yakinlah! Sederhana Namun Pandai Bersyukur Akan Membuatmu Bahagia