Metode 6 Jars System, Cara Terbaik Mengatur Gaji Supaya Tidak Mudah Terjebak Hutang

Tips Mengelola Uang THR
Sumber :
  • pajakku

Untuk lebih jelasnya, apa saja kebutuhan pokok tersebut, kamu bisa membuat listnya. Dengan menerapkan hal ini, secara tidak langsung diajak untuk mengatur keuangan rumah tangga. Sehingga tahu mana yang menjadi prioritas utama.

2. Simpanan Kedua 10 Persen Untuk Tabungan

5 Langkah Bijak Membelanjakan Uang, Auto Dapat Manfaat Lebih!

Tabungan adalah simpanan keuangan yang tidak boleh dilewatkan. Baik itu tabungan jangka panjang (tabungan masa tua) atau untuk keperluan dadakan.

Kamu bisa menggunakan 10 persen dari pendapatan atau gaji untuk tabungan. Detailnya 5 persen untuk tabungan jangka panjang. 5 persen tabungan darurat. Tidak perlu menggebu menabung dalam jumlah besar, asal rutin, tabunganmu akan meningkat dari waktu ke waktu.

3. Simpanan 10 Persen Untuk Investasi Otak (Pendidikan)

Tidak Semua Orang Punya Gaji, Tapi Semua Orang Punya Allah Maha Pemberi Rezeki

Meski sudah berumah tangga, bukan berarti kamu berhenti untuk terus belajar dan menjadi kreatif. Lagipula ada banyak hal yang bisa dipelajari di luar bangku sekolah. Karena itu, siapkan simpanan 10 persen untuk investasi otak. Kamu bisa mengikuti berbagai kursus atau seminar pelatihan yang bisa menambah wawasan juga pengetahuanmu.

Tabungan pendidikan ini, juga bisa digunakan untuk pendidikan anak-anak di masa depan nanti. Jadi, ketika kamu telah menikah, kamu tak begitu pusing memikirkan biaya pendidikan anak.

Halaman Selanjutnya
img_title
Ramai Peminat, Server Pendaftaran CPNS Tumbang di Hari Terakhir