Namamu Adalah Bagian Dari Dalam Istikharahku Saat ini
Sabtu, 2 September 2023 - 13:50 WIB
Sumber :
Aku ingin bercerita kepada Allah di dalam doaku yang selalu kusampaikan tentang apa yang membuatku gundah. Apa yang bisa kulakukan lagi? Tidak ada yang mampu mengetahui isi hatiku selain Dia sang pemilik hati ini!
Kamu yang tidak pernah tau ada aku yang selalu melangitkan namamu entah berapa banyak doa yang kupinta, Aku tidak berharap kau tau hanya saja aku senang bisa memilih namamu yang selalu kusemogakan.
Halaman Selanjutnya
Meskipun aku tidak tau siapa yang kau doakan didalam doamu tetapi kuanggap ini sebagai usaha untuk merayu kepada sang pemilik hati, jika benar kau yang akan melengkapi hidupku maka Dia pasti menggerakkan hatiku dan hatimu bersatu. Jika tidak, biarlah semua kuserahkan kembali kepadaNya.