Lewat Perpustakaan Keliling, Eko Cahyono Abdikan Diri Memberantas Buta Huruf

Eko Cahyono
Sumber :
  • Viva.co.id

Eko dengan ketulusan dan pengabdiannya tetap konsisten memberantas buta huruf, membantu anak-anak yang tidak bersekolah, meningkatkan minat baca masyarakat, bahkan menggalakkan program-program positif untuk perubahan Indonesia menuju lebih baik. Jelas sekali semangat program Astra turut berkobar di dadanya. 

Surya Dharma: Pahlawan Pendidikan yang Buka Jalan Menuju Masa Depan Lebih Cerah

Lewat perpustakaannya Eko selalu berharap bisa memberikan lebih pada masyarakat khususnya anak-anak yang tidak mampu. Seperti dia bermimpi, jika kelak perpustakaan yang dirintisnya itu akan menjadi sebuah lembaga resmi program Kejar Paket B dan C bagi anak-anak yang putus sekolah.

Semoga semangat dan perjuangan Eko Cahyono semakin menginspirasi. Supaya kita tidak ragu lagi untuk melakukan perubahan dan perbaikan sesederhana apapun itu. Percaya meski sederhana asal tulus pasti akan membawa kebaikan untuk diri sendiri maupun banyak pihak. 

Dari Pandemi Muncul Inspirasi: KREDIBALI, Program Belajar Unik yang Berbasis Lingkungan