Pecco Bagnaia Pemenang Race GP Jepang, Jorge Martin Tetap di Puncak Klasemen MotoGP

MotoGP Jepang Motegi
Sumber :
  • MotoGP.com

Bagnaia tak bisa terkejar lagi oleh Martin hingga finis. Marc Marquez menyusul finis di urutan ketiga. 

Kisah Indah Miguel Oliveira di Mandalika Berakhir

Pembalap tuan rumah Takaaki Nakagami berhasil meraih tambahan poin usai finis di urutan 13. 

Pecco Bagnaia memenangkan race kedelapannya di tahun 2024. Memperkecil jarak dengan Jorge Martin di klasemen yang kini hanya berbeda 10 poin.

Daftar Pembalap yang Paling Banyak Raih Poin Grand Prix Indonesia di Mandalika

Jorge Martin masih memimpin klasemen MotoGP 2024 dengan 392 poin.

Sedangkan Marc Marquez kini mengoleksi 311 poin. Berselisih dua poin dengan Enea Bastianini yang menempati urutan ketiga klasemen.

Jorge Martin Menjauh di Puncak Klasemen Usai Bagnaia Mental di Race GP Emilia Romagna

Hasil Race MotoGP Jepang Motegi 2024

  1. Francesco Bagnaia (Ducati Lenovo),42m:09.790s
  2. Jorge Martin (Pramac Ducati),+1.189s
  3. Marc Marquez (Gresini Ducati),+3.822s
  4. Enea Bastianini (Ducati Lenovo),+4.358s
  5. Franco Morbidelli (Pramac Ducati),+17.940s
  6. Brad Binder (Red Bull KTM),+18.502s
  7. Marco Bezzecchi (VR46 Ducati),+19.371s
  8. Fabio Di Giannantonio (VR46 Ducati),+20.199s
  9. Aleix Espargaro (Aprilia Racing),+30.442s
  10. Jack Miller (Red Bull KTM),+31.184s
  11. Johann Zarco (LCR Honda),+31.567s
  12. Fabio Quartararo (Monster Yamaha),+32.299s
  13. Takaaki Nakagami (LCR Honda),+33.003s
  14. Luca Marini (Repsol Honda),+35.974s
  15. Raul Fernandez (Trackhouse Aprilia),+39.321s
  16. Alex Rins (Monster Yamaha),+40.839s
  17. Remy Gardner (Monster Yamaha),+59.547s
Halaman Selanjutnya
img_title