Tetaplah Berbaik Sangka Kepada Allah, Meski yang Kamu Harapkan Belum Terkabulkan Juga
Jumat, 24 Mei 2024 - 07:59 WIB
Sumber :
Olret – Jika saya tinggalkan dunia hitam ini lalu saya mau kemana ? Jika saya keluar dari bidang haram ini lalu saya mau kerja dimana ? Jika saya tinggalkan geng saya dengan segala maksiat, memangnya ada yang mau berteman dengan saya ?
Andai mereka tahu bahwa Pencipta dan Pemilik kehidupan ini telah berfirman:
Halaman Selanjutnya
﴿١٠٠﴾ ۞ وَمَن يُهَاجِرْ فِى سَبِيلِ ٱللَّهِ يَجِدْ فِى ٱلْأَرْضِ مُرٰغَمًا كَثِيرًا وَسَعَةً ۚ …