Jadilah Orang Baik, Meski Kamu Seringkali Diperlakukan Tidak Adil Oleh Orang Lain

Selalu menolong
Sumber :
  • freepik.com

Olret – Balasan Allah itu akan selalu tepat sasaran, tidak akan salah orang, tidak akan salah tempat, dan tidak akan terlambat, dan tidak akan datang terlalu cepat. Maka dari itu, tetaplah kamu menjadi orang yang baik, meski kamu sering diperlakukan buruk oleh orang lain, meski kamu sering diperlakukan tidak adil.

Wanita Shalehah Tahu Bagaimana Bersikap Ketika Dihujat

Ingat, Allah itu selalu maha sempurna dalam memberi balasan, siapa yang berbuat baik maka Allah akan memberimu balasan kebaikan yang berkali-kali lipat.

Dan begitu juga sebaliknya, siapa yang berbuat jahat, siapa yang berbuat tidak adil, dan siapa yang menyakiti, maka Allah akan sediakan balasan yang sempurna.

Halaman Selanjutnya
img_title
Surat Terbuka, Dariku Seorang Pendosa yang Merindukan Surga