5 Cara Menghilangkan Sifat Hasad Atau Iri Hati Dalam Islam. Terapkan Ya!

Cara Menghilangkan Sifat Hasad
Sumber :
  • freepik.com

Olret – Ketika melihat orang lain mendapatkan nikmat tertentu, seharusnya menjadi motivasi diri supaya kamu bisa lebih gigih lagi dalam berikhtiar. Selain itu, juga muncul perasaan senang, sebab dia berhasil meraih apa yang sudah di usahakan. Apalagi jika kamu tahu betapa hebat perjuangannya sebelumnya. 

Biadab! 7 Pemuda Belu NTT Rudapaksa Remaja 16 Tahun. Begini Hukumnya Dalam Islam

Namun, alih-alih merasa senang, entah kenapa, yang ada justru rasa benci, perasaan tidak adil, atau merasa jika seharusnya dirimulah yang mendapatkan kebahagiaan itu. 

Jika muncul perasaan itu, tandanya kamu harus lebih mawas diri dan segera bertobat. Sebab sedang mempunyai sifat hasad atau iri hati pada nikmat yang Allah berikan pada orang lain. 

Pengertian Hasad 

Siapa Saja yang Berhak Dapat Zakat? Ini Panduan Lengkapnya!

Ada dua pengertian hasad. satu menurut jumhur ulama yaitu 

“Hasad adalah menginginkan hilangnya nikmat yang ada pada orang lain.” (At-Tashiil li Ta’wil At-Tanziil Juz ‘Amma fii Sual wa Jawab, hlm. 720)

Ini Solusi Hidup Susah, Sempit dan Terpenjara Menurut Ustadz Johan Saputra Halim

Kedua menurut Ibnu Taimiyah rahimahullah,

Halaman Selanjutnya
img_title