4 Alasan Media Sosial Bisa Menyebabkan Perceraian Dalam Rumah Tangga

Alasan Media Sosial Bisa Menyebabkan Perceraian
Sumber :
  • freepik.com

“Kenapa istriku tidak bisa secantik A dan B?”. Akhirnya bisa membuat perdebatan dan pertengkaran yang berujung pada perceraian. 

2. Terlalu Asyik dan Aktif di Sosial Media, Sampai Melalaikan Kewajiban 

Alasan Media Sosial Bisa Menyebabkan Perceraian

Alasan Media Sosial Bisa Menyebabkan Perceraian

Photo :
  • freepik.com

Selain untuk menjalin komunikasi lebih mudah dengan berbagai teman kapan pun dan dimana pun. Sosial media juga menjadi tempat untuk menghibur diri.

Berbagai akses video, cerita, novel online, dan hal-hal lainnya, sayang untuk dilewatkan. Karena itu, banyak orang yang sampai lupa waktu saat bermain-main dengan sosial medianya. 

Jika bisa menggunakan dan membagi waktu dengan bijak. Sosial media memang bisa menjadi aktivitas yang bagus untuk me time. Tapi, jika sampai melalaikan kewajiban, pekerjaan dan tugas, tentu akan menimbulkan masalah dan pertengkaran dengan pasangan. 

3. Perselingkuhan