4 Alasan Media Sosial Bisa Menyebabkan Perceraian Dalam Rumah Tangga

Alasan Media Sosial Bisa Menyebabkan Perceraian
Sumber :
  • freepik.com

Tanda Suami Selingkuh

Tanda Suami Selingkuh

Photo :
  • freepik.com

Media sosial membuat kamu bisa terhubung dengan banyak orang, baik yang sudah kamu kenal atau pun orang baru. Bahkan, jika tidak berhati-hati penipuan juga marak terjadi di sosial media. Nah, salah satu alasan sosial media bisa menjadi penyebab perceraian, karena perselingkuhan mudah terjadi lewat sosial media. 

Apalagi, jika meski sudah menikah, media sosial menjadi privasi masing-masing. Hal itu bisa menjadi kesempatan untuk berselingkuh di belakang pasangan tanpa diketahui.

Apalagi lewat media sosial seseorang bisa kembali berhubungan dengan mantan atau teman lama. Dari hari ke hari, ini akan memudahkan dan membuatnya nyaman berkirim pesan, ngobrol dan menjalin hubungan yang lebih. Inilah awal mula dari perselingkuhan dari media sosial.  

4. Mengumbar Aib Atau Keburukan Pasangan Di Media Sosial

Penyebab Utama Pasangan Selingkuh

Penyebab Utama Pasangan Selingkuh

Photo :
  • google image

Media sosial, juga sering dijadikan tempat curhat, sampai membahas hal-hal pribadi, termasuk rumah tangga. seolah ada kepuasan sendiri setelah meluapkan keluh kesahnya di media sosial, tanpa disadari itu bisa menjadi awal kehancuran dalam rumah tangga.