Sadari! 4 Kebiasaan Toxic Yang Sering Dianggap "Normal"

Kebiasaan toxic dianggap normal
Sumber :
  • https://www.freepik.com/

Curhat tapi adu nasib

Curhat tapi adu nasib

Photo :
  • https://www.freepik.com/
 

Curhatan yang demikian biasanya ditandai dengan kalimat "Ya elaah.. Lo mah masih mending! Lah coba gue..."

Sebenarnya, tujuan orang curhat itu antara untuk didengarkan atau dibantu cari solusi. Bukan untuk dibanding-bandingin. Ingat, masalah hidup itu bukan ajang adu nasib siapa yang lebih kuat, siapa yang lebih menderita.

3. Gosip Yang Penuh Bumbu

Ghibah

Ghibah

Photo :
  • https://www.freepik.com/
 

Kalau udah dengar kalimat "Eh, lo tau gak sih?! Ih..parah banget, deh! Si Anu kan lagi..."

Berawal dari gosip, diisi dengan bumbu, dan berakhir dengan rumor sana-sini. Daripada bergosip, lebih baik ngobrolin tentang ide baru, bertukar pendapat, dan cerita-cerita lain yang lebih berbobot.